Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Pendaftaran Mahasiswa Baru STF DRIYARKARA 2024-2025

Penerimaan Online Calon Mahasiswa Baru (STF Driyarkara) Sekolah Tinggi Filsafat Driyarkara 2024-2025

foto kampus stf driyarkara
Fot Kampus STF DRIYARKARA

Info Pendaftaran Dan Penerimaan Online Mahasiswa dan Mahasiswi Baru (STF Driyarkara) Sekolah Tinggi Filsafat Driyarkara 2024-2025

Sekolah Tinggi Filsafat Driyarkara atau disingkat STF Driyarkara adalah salah satu perguruan tinggi swasta terkenal yang berlokasi di Daerah Khusu Ibukota Jakarta, Indonesia.
Sekolah Tinggi Filsafat ini dinamakan Driyarkara karena yang mencita-citakan berdirinya sekolah tinggi filsafat ini adalah tokoh bidang filsafat yang juga guru besar filsafat di Universitas Indonesia dan IKIP Sanata Dharma yaitu Prof. Dr. Nicolaus Driyarkara, S.J.

Sekolah Tinggi Filsafat Driyarkara ini didirikan pada 2 Februari 1969 dibawah Yayasan Pendidikan Driyarkara dan bertempat sementara di ruang tamu Susteran Ursulin di Jl. Gereja Theresia 2, Jakarta. Baru lah pada tahun 1973 Sekolah Tinggi Filsafat Driyarkara menempati kampus sendiri. Kampus Sekolah Tinggi Filsafat Driyarkara sampai saat ini beralamat di Jl. Cempaka Putih Indah 100A Jembatan Serong, Rawasari, Jakarta.


Di Sekolah Tinggi Filsafat Driyarkara ini terdapat 4 Program Studi, yakni :
  1. Program Studi Ilmu Filsafat (S1), yang memiliki Akreditasi A
  2. Program Studi Ilmu Teologi (S2), yang memiliki Akreditasi A
  3. Program Magister Ilmu Filsafat (S2), yang memiliki Akreditasi A
  4. Program Doktor Ilmu Filsafat (S3), yang memiliki Akreditasi B 

Sebagai salah satu Perguruan Tinggi Swasta terkemuka, khususnya di bidang filsafat, Sekolah Tinggi Filsafat Driyarkara pada tahun 2024-2025 kembali membuka kesempatan bagi anda yang ingin mendalami ilmu filsafat dan melanjutkan pendidikan.

Pendaftaran mahasiswa baru Sekolah Tinggi Filsafat Driyarkara biasanya dibuka pada bulan juni sampai juli setiap tahunnya. Untuk mendaftar menjadi mahasiswa Sekolah Tinggi Filsafat Driyarkara anda harus dapat lulus dalam tes tertulis maupun tes wawancara yang diberikan oleh pihak Sekolah Tinggi Filsafat Driyarkara tersebut.

Untuk informasi lebih lanjutnya dapat anda lihat di website resmi Sekolah Tinggi Filsafat Driyarkara di http:// www. driyarkara. ac. id/. Biaya pendaftaran yang dibebankan kepada pendaftar biasanya sekitar Rp. 150.000, -. Informasi lebih lanjut tentang biaya pendaftaran, biaya pendidikan, jadwal pendaftaran, jadwal pendaftaran ulang dan lain-lain dapat anda akses langsung melalui http:// www. driyarkara. ac. id/.

Terimakasih sudah membaca informasi mengenai Penerimaan dan Pendaftaran Untuk Calon Mahasiswa Dan mahasiswi (STF Driyarkara) Sekolah Tinggi Filsafat Driyarkara 2024-2025.

Posting Komentar untuk "Pendaftaran Mahasiswa Baru STF DRIYARKARA 2024-2025"